19 Februari 2011

Aku vs Anti-Fans Super Junior !

Aku tidak bisa bilang siapa orang itu, karena aku juga sebenarnya tidak tahu siapa dia. Aku juga tidak bisa bilang ''bertemu'' dengan dia dimana.

Semua berawal dari temanku yang ELF juga dan memberi tahuku ada seorang anti-fans Super Junior. Awalnya aku abaikan, tapi ternyata dia semakin menjelek-jelekkan ELF dan juga Super Junior. Aku, yang notabene ELF, tentu merasa dongkol.
Langsung saja aku balas semua hinaannya itu lewat tulisan, bukan dengan bertatap muka. Saya bilang pada dia untuk tidak menghina Super Junior dan ELF.

Tiba-tiba, tak lama setelah itu saya dapat balasannya [lewat tulisan juga]. Dia bilang, ''Kalau ga mau dihina, jangan nge-hina duluan dong.'' kurang lebih begitu yang dia tulis. Jujur saya kaget, memang ELF dan Super Junior pernah menjelek-jelekkan siapa???

Saya utarakan pertanyaan itu lewat tulisan lagi untuknya. Saya juga bilang kalau kita ini keluarga, sama-sama kpopers, jadi tolong jangan saling nge-bash.

Saya ajak dia [atau mereka] untuk berdamai. Saya harap masalah ini bisa selesai karena saya juga tidak mau masalah ini jadi berbuntut panjang.

Related Posts:

  • Nasib oh nasib. . .Status saya lagi di ujung tanduk, antara punya ekskul dan tidak. T.T Iya, ekskul tercinta saya [baca: LOoGICS] dibubarkan tiba-tiba. Entah, katanya kebijakan sekolah untuk membubarkan semua ekskul akademik. Tahu kah kalian???… Read More
  • Super Junior M - MV PERFECTION. Itulah MV SUPER JUNIOR M yang baru dirilis belum lama ini, dan yang menandai kalau mereka sudah comeback !!!! *nabuh genderang* Bener, disitu Eunhyuk ganteng parah !!! Siwon keren banget, dengan aura leadernya ! :D Kyuhyun… Read More
  • ''Demi kelas'' ????''Demi kelas'' , itu kata yang paling kuhindari sepanjang aku sekolah.  Keinginan untuk mengutarakan komentarku tentang kata ''demi kelas'' bermula sejak insiden PAPIJAR di kelasku. PAPIJAR itu lomba thunan disekolahku t… Read More
  • Aku yang sedang galau. . .Hari ini, lebih tepatnya malam ini saya ngisi blog ini dengan curahan hati saya yang sedang galau. Kegalauan ini muncul sejak kemarin sore, waktu anak-anak OPS berangkat ke sekolah buat ngomongin tentang KT yang tinggal mengh… Read More
  • Aku vs Anti-Fans Super Junior !Aku tidak bisa bilang siapa orang itu, karena aku juga sebenarnya tidak tahu siapa dia. Aku juga tidak bisa bilang ''bertemu'' dengan dia dimana. Semua berawal dari temanku yang ELF juga dan memberi tahuku ada seorang anti-f… Read More

0 komentar:

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.

Followers

ABOUT ME

Foto saya
Im a HUMANOIDS, not A-N-D-R-O-I-D~! I ♥ TVXQ. Fan of Lee Min Ho. Support VR46. Love watching SHINHWA Broadcast. :) me YUNJAE-shipper. not really into KPOP, but interest in JPOP esp ARASHI. member of GARUDA SIPIL 2013. ALWAYS KEEP THE FAITH!